Cara Flashing Oppo A57 Bootloop
Senin, 13 Mei 2019
Tambah Komentar
Flash Oppo A57 - Pada kesempatan ini admin akan memberikan tutorial gampang bagaimana melakukan INSTAL ULANG OPPO A57 dengan cara flashing menggunakan MSM Download Tool untuk mengatasi masalah kerusakan software.
Sebelum melakukan flashing menggunakan Download tool, Apakah Oppo A57 sudah melakukan FACTORY RESET atau HARD RESET, jika belum silakan baca artikel di bawah ini :
Jika dengan melakukan hard reset tidak menyelesaikan masalah kerusakan di Oppo A57 silakan untuk melanjutkan membacanya. Fungsi flashing dengan download tool adalah untuk mengatasi masalah software seperti :
Bahan - bahan yang harus disiapkan :
Kegagalan flashing biasanya terjadi karena driver tidak terinstal dengan benar, kualitas kabel data yang kurang bagus, firmware tidak cocok dengan smartphone yang sedang di flash dan koneksi data atau internet kurang bagus.
Semoga bermanfaat
Sebelum melakukan flashing menggunakan Download tool, Apakah Oppo A57 sudah melakukan FACTORY RESET atau HARD RESET, jika belum silakan baca artikel di bawah ini :
Artikel Terkait : | |
- | Cara remove FRP Bypass Oppo A57 |
- | Cara flash Oppo A57 Via Sd card |
- | Download firmware Oppo A57 |
Jika dengan melakukan hard reset tidak menyelesaikan masalah kerusakan di Oppo A57 silakan untuk melanjutkan membacanya. Fungsi flashing dengan download tool adalah untuk mengatasi masalah software seperti :
- Bootloop
- Mati total atau Matot
- Lupa pola (pattern), pin dan kata sandi (password)
- Sering restart
- Upgrade atau downgrade system
- Aplikasi sering berhenti (force close)
- Kapasitas memori penuh
Cara flash Oppo A57 via MSMDownload Tool |
- Driver Qualcomm - Link download
- MSMdownload Toll - Link download
- Unduh Firmware Oppo A57 - Link download
- Download semua bahan di atas
- Instal driver QUALCOMM
- Buka folder Oppo download instal CODERUNTIMEMETER.EXE
- Instal LICENSE.WBU
- Buka folder download tool
- Buka aplikasi MSM DOWNLOADTOOL.EXE menggunakan klik kanan run administrator
- Masukan file *.OFP yang tadi di download
- Matikan smartphone
- Tekan dan tahan tombol VOLUME ATAS + VOLUME BAWAH sambil menghubungkan Oppo A57 ke komputer dengan menggunakan kabel data atau USB hingga masuk DOWNLOAD MODE atau BOOT MODE
- Setelah terhubung selanjutnya klik START
- Tunggu proses flashing Oppo A57 berjalan hingga muncul tulisan COMPLETED
- Setelah selesai flashing cabut smartphone dari komputer kemudian hidupkan
- Selesai
Kegagalan flashing biasanya terjadi karena driver tidak terinstal dengan benar, kualitas kabel data yang kurang bagus, firmware tidak cocok dengan smartphone yang sedang di flash dan koneksi data atau internet kurang bagus.
Semoga bermanfaat
Belum ada Komentar untuk "Cara Flashing Oppo A57 Bootloop"
Posting Komentar